Jumat, 04 Maret 2011

Misteri Lukisan Monalisa di Malam Hari


Sobat pasti sudah tahu dan kenal lukisan disamping kan? Yups, Mona Lisa, sebuah karya lukisan terkenal ciptaan seorang seniman terkenal, Leonardo Da Vinci.

Lukisan ini, selain terkenal, juga aneh dan misterius. Bahkan, banyak ilmuwan sampai sekarang ini, masih asyik berkutat dengan berbagai macam penelitian tentang lukisan ini.

Apa saja yang diteliti? Semua. Semua rahasia tentang Mona Lisa, seperti senyumnya, tatapan matanya, sampai suaranya. Hah, suara? Yups, benar sekali. Tapi, secara lebih jauh tentang penelitian itu kita bahas lain kali aja ya.

Sekarang, kita akan membahas tentang Penampakan Misterius Lukisan Mona Lisa yang sering tampak pada malam hari.

Mungkin sobat akan sedikit heran melihatnya. Masih sedikit juga penjelasan tentang ini. Yuk, langsung aja nikmati sendiri ya.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar